Komisi I DPRD saat rapat dengan Pemerintah Kota Bekasi membicarakan pergantian nama program, Kamis 31/3/2022) 

BEKASI – Ketua Komisi I DPRD Kota Bekasi, Abdul Rozak meminta nama program  Mas Tri Sapa Warga (Masyarakat Terkoneksi) yang dilakukan Pemerintah Kota Bekasi diganti sebelum trekoneksi dengan masyarakat

Hal tersebut disampaikan kepada saat rapat dengan Sekretaris Daerah Sekda) dan dinas terkait dalam hal ini Diskominfostandi Kota Bekasi. Menurutnya, Pemerintah Kota Bekasi perlu merubah nama program tersebut sebelum terkoneksi dengan masyarakat.

"Program tersebut bagus langsung bersentuhan dengan masyarakat. Namun namanya sebaiknya dirubah jangan memakai singkatan Mas Tri. Kami dari Komisi I DPRD Kota Bekasi merekomendasikan kepada Pemerintah Kota Bekasi untuk merubah nama program tersebut,"tegasnya.

Terpisah, Kepala Dinas Kominfostandi, Hudi Wijayanto mengatakan, bahwa pihaknya hanya sebagai dinas pendukung dalam pelaksanaan program tersebut.

"Pada saat penyelenggaraan program pemerintah, kami hanya memfasilitasi melalui aplikasi zoom meeting dan YouTube. Secara rinci sih untuk program langsung inisiatif dari Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bekasi,"ungkapnya.

Penulis : Yudha

Comments

Leave a Comment

Berita Lainnya

Guntoro Dapat Motor Baru Dari Tri Adhianto, Ini Penyebabnya

KOTA BEKASI - Salah seorang warga, yang berdomisili di Kelurahan Jatiwarna, Kecamatan Pondok Melati, Guntor

Antisipasi Lonjakan Penumpang, Kepala Terminal Kalijaya : PO Bus Harus Sediakan Cadangan Bus

KABUPATEN BEKASI - Kepala Terminal Kalijaya Cikarang, G. Gunawan menjelaskan saat ini pihaknya sedang berkoordinasi dengan Perusahaan Otobus (PO) guna memberi

Soal Surat Permohonan THR, Ini Penjelasan Kasatpol PP Kabupaten Bekasi

KABUPATEN BEKASI - Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bekasi, Surya Wijaya mengaku dirinya tidak pernah membuat surat permohan Tunjangan

Waduh...Satpol PP Kecamatan Cabangbungin Minta THR ke Pengusaha

KABUPATEN BEKASI - Beredar surat perihal permohonan Tunjangan Hari Raya (THR) yang dikeluarkan oleh Satuan Polisi Pamong Praja Kecamatan Cabangbungin dan

Kasus PPK Pebayuran Terkesan Mandek, Partai Gerindra Tunggu Putusan Gakkumdu

KABUPATEN BEKASI - Salah satu tim sukses dari calon legislatif DPRD Provinsi Jawa Barat Dapil 9 H.Syahrir, Agung Lesmana menjelaskan Sentra P

Anggaran Pilkada Kabupaten Bekasi Capai Rp 117 Miliar

KABUPATEN BEKASI - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bekasi, Ali Ridho menjelaskan anggaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang dilaksanakan pada November 2024 me